Anak Jadi Korban Bullying dan Pemerasan, Ibu di Lampura Ngadu ke PWI
LAMPUNG UTARA (MDSNews) – Hati seorang ibu mana yang tak hancur melihat anaknya menjadi korban perundungan? Itulah yang dialami Helda Junita (34), seorang ibu muda dari Kelurahan Bukit Kemuning, Kabupaten Lampung Utara. Ia mendatangi Kantor Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lampung Utara pada Senin (30/6/2025) sekitar pukul 11.00 WIB untuk mengadukan putranya, BL, yang masih duduk […]
Continue Reading