Ririn Kuswantari Mensosialisasikan Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaaan Di Pringsewu
Pringsewu, (MDSnews) – Wakil Ketua II DPRD Provinsi Lampung dapil III yang meliputi, Pringsewu, Pesawaran, dan Kota Metro, Ririn Kuswantari, S.Sos., MH melakukan sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan” di Kelurahan Pringsewu Timur, Minggu (28/02/2021). “Sosialisasi Ideologi Pancasila dan wawasan Kebangsaan ini adalah program dan juga berkaitan dengan Kesbangpol,” ujar Kepala Kesbangpol dalam sambutannya. […]
Continue Reading