Mantan Kakon Sinar Mancak Pulau Panggung Resmi Di Tahan Kejari Tanggamus
Tanggamus (MDSnews) – Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanggamus resmi menahan Johan (52) mantan pejabat (Pj) Kepala Pekon (Kakon) Sinar Mancak Kecamatan Pulau Panggung Kabupaten Tanggamus atas dugaan tidak pidana korupsi pada pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Pekon (APBP) Pekon Sinar Mancak Tahun Anggaran 2019. Johan ditahan di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kotagagung selama 20 hari terhitung […]
Continue Reading