Puan Minta Kepala Daerah Jujur dan Detail Susun Strategi Tangani Covid-19
Surabaya (MDSnews) – Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk menyajikan data mengenai Covid-19 secara terbuka dan realtime. Keterbukaan data akan bermanfaat untuk mengetahui kondisi sebenarnya dan penetapan langkah penanganannya. Seusai meninjau rumah sakit darurat dan vaksinasi di Kota Surabaya, Jawa Timur, Puan mengungkapkan bahwa koordinasi dan sinergi pemerintah pusat […]
Continue Reading