KCP Bank Lampung Gelar Sosialisasi KUR Super Mikro

Pesisir Barat, (MDSnews) – Kantor Cabang Pembantu (KCP) Bank Lampung melalui Dinas Pariwisata dan Ekonomi kreatif kabupaten Pesisir Barat menggelar sosialisai kredit usaha rakyat super mikro, Rabu (9/12/2020). Acara yang digelar di ruang rapat Dinas Pariwisata tersebut dihadiri oleh para pelaku usaha mulai dari jenis usaha perdagangan sampai dengan sektor ekonomi kreatif, khususnya yang memiliki […]

Continue Reading

Friska Devi Okpita Eriawan: Sejak Adanya Wabah Covid-19 UMKM Di Pesawaran Alami Penurunan

Pesawaran, (MDS News) – Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Lampung menggelar pelatihan terpadu bagi sejumlah pelaku usaha rumahan. Pelatihan tersebut digelar di Desa Cipadang Kecamatan Gedongtataan Kabupaten Pesawaran. Pelatihan membahas strategi memberdayakan ekonomi keluarga selama pandemi Covid-19. “Sejak wabah pandemi Covid-19 berbagai sendi perekonomian terhambat. seperti Usaha mikro kecil menengah (UMKM) […]

Continue Reading

Pemkab Lampung Barat Raih Predikat Opini WTP 10 Kali Berturut-turut

Lampung Barat, (MDS News) – Pemerintahan kabupaten (Pemkab) Lampung Barat meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Ke-10 kalinya dari Kementerian Keuangan,  atas capaian opini WTP tahun 2020 untuk laporan keuangan pemerintahan daerah (LKPD) Pemkab Lampung Barat. Penghargaan yang diserahkan oleh Pejabat perbendaharaan kementerian keuangan RI wilayah Lampung, Drs. Sofandi Arifin, AK., MPA, berupa Sertifikat WTP, […]

Continue Reading

Bank BCA Lampung Siap Bersinergi Dengan Pemprov Lampung

Bandar Lampung, (MDS News) – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menerima audiensi dari Bank BCA Lampung, di Ruang Kerja Gubernur Lampung, Kantor Gubernur, Bandarlampung, Selasa (17/11/2020). Pada kesempatan itu, Gubernur Arinal mengajak seluruh jajaran perbankan, termasuk Bank BCA Lampung untuk bersinergi membangun Lampung. Atas ajakan Gubernur ini, Kepala KCU Bandar Lampung Peter Soeryadi menuturkan bahwa Bank […]

Continue Reading

Puluhan Warga dan Pengusaha Antusias Ikuti Kegiatan MTR Jakarta

Jakarta, (MDS News) – Komunitas Masyarakat Tanpa Riba (MTR) Jakarta mengadakan acara temu warga secara tatap muka di Hotel Harris Tebet. Kegiatan yang dihadiri sekitar 83 peserta tersebut berlangsung sangat tertib. Panitia mewajibkan para peserta mengikuti protokol kesehatan seperti jarak bangku, memakai face shield, masker, dan cek suhu saat memasuki ruangan, Bahkan rapid test serta […]

Continue Reading

Diskoperindag Tubaba Optimis PAD Meningkat Pada 2020

Tulang Bawang Barat, (MDS News) – Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) optimis Tingkatkan hasil pendapatan Asli Daerah (PAD) pada Tahun 2020 Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba). Dikatakan, Drs, Khoirul Amri, Kepala Dinas Diskoperindag Tubaba, bahwa pihaknya tengah Evaluasi dan penilaian situasi dan kondisi PAD […]

Continue Reading

Bupati Tanggamus Lantik Forum UMKM Tanggamus

Tanggamus, (MDS News) – Bupati Tanggamus Hj. Dewi Handajani melantik Forum UMKM Tanggamus, Rabu (11/11/2020). Kegiatan yang berlangsung di Vila Selogiri Kecamatan Sumberejo Kabupaten Tanggamus tersebut dihadiri Anggota DPRD Provinsi Lampung Komisi IV H. Muklis Basri, Joko Santoso dari PAN, Wakil Bupati AM. Syafi’i, Ketua DPD HIPMI Lampung yang diwakili Wakil Ketua BPD HIPMI Lampung […]

Continue Reading

Sebanyak 8742 UMKM Didaftarkan Dinas Koperasi dan UMKM Pesawaran Untuk Dapatkan Bantuan Pemerintah Pusat

Pesawaran, (MDS News) – Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Pesawaran, mendaftarkan sebanyak 8742 UMKM yang ada di Pesawaran untuk mendapatkan bantuan pemerintah pusat. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Pesawaran Sri Hartati melalui sambungan telepon, Selasa (03/11/2020). Sri Hartati mengungkapkan, Dinas koperasi menjadi salah satu OPD yang mendapat tugas dari Kementerian, untuk mendampingi ataupun menginput […]

Continue Reading

Dimasa Pandemi, PT. Angkasa Pura II Manfaatkan Teknologi Agar Aktivitas Penerbangan Tetap Terjaga

Jakarta (MDS News) – Pandemi Covid-19 memberikan tantangan terberat sepanjang sejarah dunia penerbangan. Sebagai salah satu upaya menghadapi tantangan, PT. Angkasa Pura II (Persero) memanfaatkan teknologi agar aktivitas dan konektivitas penerbangan tetap terjaga. Hal itu sejalan dengan arahan Menteri BUMN Erick Thohir agar BUMN proaktif beradaptasi digital dalam proses bisnis sehingga menciptakan efektifitas dan efisiensi […]

Continue Reading

Kampung Tangguh Hadapi Covid-19

Ditengah maraknya Virus Covid-19 menyerang Indonesia tak terkecuali provinsi Lampung, menimbulkan banyak dampak pada masyarakat, terutama dampak secara perekonomina. Banyak perusahaan yang melakukan pengurangan karyawan sehingga berakibat bertambahnya angka pengangguran dan masyarakat kesulitan secara ekonomi. Namun ada salah satu wilayah di Kota Bandarlampung yang memiliki kampung tangguh, Kampung tersebut adalah Kelurahan Pinang Jaya, Kecamatan Kemiling, […]

Continue Reading