Gerak Cepat, Pemkab Pesawaran Perbaiki Jalan Rusak di Way Khilau
Pesawaran (MDsNews) – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Pesawaran terus memperbaiki jalan-jalan rusak penghubung antar desa di kabupaten setempat secara bertahap. Perbaikan jalan rusak yang dilakukan Pemda Pesawaran kali ini di ruas jalan Desa Tanjungrejo menuju jalan Desa Gunungsari Kecamatan Waykhilau, Rabu 2 Oktober 2024. Tentunya perbaikan jalan rusak tersebut sangat disambut baik dan dinanti-nantikan oleh […]
Continue Reading