Rycko Menoza: Pariwisata Tanggamus Punya Potensi Tak Terbatas, Siap Bersaing di Level Nasional

Tanggamus (Medinas_News) — Anggota DPR RI Komisi VII, Rycko Menoza, menilai Kabupaten Tanggamus memiliki potensi pariwisata yang sangat besar dan tak terbatas, bahkan mampu bersaing dengan daerah lain di tingkat regional maupun nasional. Penilaian tersebut disampaikan Rycko saat melaksanakan reses di Pekon Kampung Baru, Kecamatan Kotaagung Timur, Kabupaten Tanggamus, Selasa (06/01/2026). Dalam kegiatan tersebut, Rycko […]

Continue Reading

Tak Pernah Terjadi Sejak Tanggamus Berdiri..!! Dibawah Kepemimpinan Hi Moh Saleh Asnawi-Agus Suranto PAD Tanggamus Pecah Rekor.

Tanggamus (Medinas_News) — Sejarah baru ditorehkan Pemerintah Kabupaten Tanggamus. Di bawah kepemimpinan Bupati Drs. Hi. Moh Saleh Asnawi dan Wakil Bupati Agus Suranto, kinerja Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Tanggamus meledak dan mencatatkan capaian yang belum pernah terjadi sepanjang puluhan tahun berdirinya daerah ini. Melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda), realisasi PAD Tahun Anggaran 2025 menembus […]

Continue Reading

Merawat Hati, Menegakkan Hukum: Keteladanan Nilla Nargis Yohansyah

Oleh : Junaidi Ismail SH, | Wartawan Utama (Medinas_ News) — PERNAHKAH Anda berjumpa dengan seseorang yang menginspirasi tak hanya lewat pengetahuannya, tetapi juga sikapnya yang begitu mulia dan penuh kasih? Saya merasa beruntung dapat mengenal Nilla Nargis Yohansyah, S.H., M.Hum., seorang pendidik, penulis, dan sosok ibu yang tak hanya dikagumi, tetapi juga disayangi oleh […]

Continue Reading

Komisi V DPRD Provinsi Lampung Tanggapi Viral Jalan Rusak Way Kanan

Bandar Lampung (MDSnews) – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Lampung, Deni Ribowo, menanggapi viralnya video konten kreator lokal Oniparawijaya yang menyoroti kondisi jalan rusak parah di Desa Tanjung Ratu, Kabupaten Way Kanan. Dalam video bernuansa parodi dan sarkasme tersebut, jalan desa yang berubah menjadi kubangan lumpur berbahaya disindir sebagai “objek wisata air gratis”. Aksi simbolis […]

Continue Reading

Kejaksaan Hadir Menggerakkan Ekonomi Rakyat, UMKM Tanggamus Dapat Sentuhan Nyata dari Kejati Lampung dan Kejari Tanggamus

Tanggamus (Medinas_News) — Kejaksaan kembali menunjukkan wajah humanis dan keberpihakannya kepada masyarakat kecil. Tidak hanya hadir sebagai institusi penegak hukum, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung bersama Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanggamus tampil di garis depan dalam menggerakkan ekonomi kerakyatan, melalui penyaluran bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) kepada pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), Selasa (06/01/2026). Bertempat […]

Continue Reading

Disdukcapil Tanggamus Tancap Gas! Kinerja 2025 Moncer, Prestasi Nasional Jadi Bukti Pelayanan Kelas Atas

Tanggamus (Medinas_News) — Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tanggamus kembali menorehkan tinta emas dalam perjalanan reformasi birokrasi dan pelayanan publik. Sepanjang tahun 2025, Disdukcapil Tanggamus sukses mencatatkan lonjakan kinerja yang bukan hanya membanggakan daerah, tetapi juga mengharumkan nama Provinsi Lampung di tingkat nasional. Berbekal komitmen kuat, kerja kolektif yang solid, serta kepemimpinan yang […]

Continue Reading

Dukung Penuh 15 Program Aksi Kemenimipas, Lapas Kotaagung Tancap Gas Berantas Narkoba dan HP Ilegal

Tanggamus (Medinas_News) — Komitmen kuat Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Kotaagung dalam mendukung 15 Program Aksi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) kembali dibuktikan. Melalui Tim Satuan Operasional Kepatuhan Internal (Satopspatnal), Lapas Kotaagung menggelar inspeksi mendadak (sidak) kamar hunian E3, Selasa (06/01/2026). Sidak dipimpin langsung oleh Kepala Kesatuan Pengamanan Lapas (Ka.KPLP) Rubyanto, dengan pemeriksaan menyeluruh terhadap […]

Continue Reading

Bertahun Tahun di Beri Janji Palsu, Warga Kali Cinta Tagih Nyali Pemkab Lampura Perbaiki Jalan 

LAMPUNG UTARA (MDsNews) – Kondisi jalan penghubung Desa Kali Cinta menuju Dorowati, Kecamatan Kotabumi Utara, Kabupaten Lampung Utara, dikeluhkan warga karena rusak parah dan tak kunjung mendapat perbaikan dari Pemerintah Kabupaten Lampung Utara. Kerusakan jalan tersebut telah berlangsung bertahun-tahun dan berdampak langsung terhadap aktivitas ekonomi serta keselamatan warga.  Kris Kuncoro (49), warga Desa Kali Cinta, […]

Continue Reading

Hari Pertama Masuk Kerja dan Sekolah, Lalu Lintas Pringsewu Ramai Lancar

Pringsewu, (Medinas_News) — Libur panjang Natal dan Tahun Baru 2026 resmi berakhir. Senin pagi (5/1/2026), denyut aktivitas masyarakat kembali terasa di Kabupaten Pringsewu. Arus lalu lintas di sejumlah jalan protokol tampak ramai sejak pagi hari, menandai hari perdana masuk sekolah dan kerja. Pantauan di lapangan, kepadatan kendaraan didominasi pelajar yang kembali berangkat sekolah serta pegawai […]

Continue Reading

Ketua Korpri Perintahkan Audit Korpri: Sekda Suaidi Sedang Mengusut Dirinya Sendiri atau Pura-Pura Tak Tahu..?

Tanggamus (Medinas_News) — Polemik pengelolaan iuran Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kabupaten Tanggamus kian memanas. Dugaan iuran yang semestinya untuk kepentingan anggota justru disinyalir berubah fungsi menjadi “tambahan penghasilan” pihak tertentu, membuat Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai buka suara dan melontarkan kritik terbuka. Sorotan tajam itu mengemuka bertepatan dengan pelaksanaan Apel Mingguan Pemerintah Kabupaten Tanggamus […]

Continue Reading