Pj. Bupati Pringsewu Hadiri Rakornas IKN
JAKARTA (MDSnews) – Pj. Bupati Pringsewu Dr. Marindo Kurniawan mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Ibukota Negara (IKN) Nusantara di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta, Kamis (14/3/2024). Rakornas yang diinisiasi Otorita Ibukota Negara (OIKN) Nusantara ini mengusung tema ‘Kolaborasi Pemerintah Daerah dan Ibukota Nusantara Untuk Mewujudkan Kota Dunia Untuk Semua’. Kepala Otorita IKN Bambang Susantono mengatakan Rakornas tersebut […]
Continue Reading