Solid! Pemerintah Pekon dan Warga Sinarjawa Bulatkan Tekad Sukseskan Pembangunan KDMP

Tanggamus (Medinas_News) — Komitmen kuat ditunjukkan Pemerintah Pekon Sinarjawa, Kecamatan Air Naningan, Kabupaten Tanggamus, bersama seluruh elemen masyarakat dalam mendukung pembangunan Gedung Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) yang direncanakan berdiri di atas lahan Balai Pekon Sinarjawa, Sabtu (16/1/2026). Dukungan tersebut bukan sekadar wacana. Sebelumnya, Pemerintah Pekon Sinarjawa telah menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdessus) yang melibatkan […]

Continue Reading

Lampung dan Perdagangan Karbon

Lampung (MDSnews) — Di tengah ambisi Indonesia menurunkan emisi karbon melalui skema perdagangan karbon, posisi Provinsi Lampung justru terasa paradoksal. Di satu sisi, Lampung memiliki modal ekologis yang tidak kecil, hutan konservasi, kawasan lindung, mangrove, hingga sektor energi dan industri. Namun di sisi lain, potensi tersebut belum terkonversi menjadi kekuatan ekonomi hijau yang nyata. Perdagangan […]

Continue Reading

Menggapai Pahala Abadi, Masjid Jamiul Anwar Menanti Uluran Tangan Dermawan

Tanggamus (Medinas_News) — Di tengah denyut kehidupan masyarakat Pekon Banjar Agung, Kecamatan Gunung Alip, Kabupaten Tanggamus, berdiri sebuah masjid yang menjadi pusat ibadah, harapan, dan persaudaraan umat: Masjid Jamiul Anwar. Namun hari ini, masjid tersebut masih membutuhkan uluran tangan para dermawan untuk mewujudkan pembangunan yang layak dan nyaman bagi jamaah. Dengan semangat kebersamaan dan niat […]

Continue Reading

Bupati Tanggamus Resmikan Ground Breaking Kampung Nelayan Merah Putih di Pekon Tegineneng

Tanggamus (Medinas_News) — Pemerintah Kabupaten Tanggamus secara resmi memulai pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih (KNMP) Tahap II dengan melaksanakan kegiatan Mutual Check Nol Persen (MC 0), serah terima lahan, serta peletakan batu pertama (ground breaking) di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Pekon Tegineneng, Kecamatan Limau, Jumat (16/01/2025). Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Bupati Tanggamus Hi. Moh. […]

Continue Reading

Rp.2,875 Miliar Ludes, Gedung DPRD Tanggamus Tetap Bobrok: PHO Jadi Tameng, Sekwan Disorot Tajam

Tanggamus (Medinas_News) — Uang rakyat hampir Rp3 miliar digelontorkan, namun hasil rehabilitasi Gedung Sekretariat DPRD Kabupaten Tanggamus justru menampar akal sehat publik. Proyek APBD Tahun Anggaran 2025 senilai Rp2.875.000.000 itu kini menjadi simbol kegagalan pengelolaan anggaran di lingkungan Sekretariat DPRD. Ironisnya, di tengah kondisi bangunan yang masih tampak amburadul, Provisional Hand Over (PHO) justru telah […]

Continue Reading

Wabup Pesawaran Bersama Danrem 043/Gatam Tinjau Pembangunan KDMP Desa Sukaraja

Pesawaran (MDsNews) – Wakil Bupati (Wabup) Pesawaran Antonius Muhammad Ali bersama Komandan Resor Militer (Danrem) 043/Garuda Hitam Brigjen TNI Haryantana, menghadiri kegiatan peninjauan progres pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Dusun 3 Desa Sukaraja, Kec. Gedong Tataan pada Jum’at (16/1/2026). Dalam peninjauan tersebut, Danrem 043/Gatam Brigjen TNI Haryantana menyampaikan bahwa progres pembangunan KDMP Desa […]

Continue Reading

Rakor Bidang VIII Kwarda Lampung Tekankan Pembinaan Mental Spiritual dan Bela Negara

BANDAR LAMPUNG (MDSnews) – Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Lampung melalui Bidang VIII Mental Spiritual dan Bela Negara menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) pada Jumat, 15 Januari 2026. Kegiatan ini bertujuan memperkuat sinergi serta mematangkan program pembinaan bagi peserta didik Pramuka di Lampung. Rakor tersebut menghasilkan sejumlah kesepakatan penting, di antaranya penekanan prioritas pembinaan mental spiritual […]

Continue Reading

Usai Sertijab, AKP Rudi S. Langsung Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim: Langkah Awal Kasat Lantas Mesuji yang Menyentuh Hati

Mesuji (Medinas_News) — Mengawali amanah barunya sebagai Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Polres Mesuji, AKP Rudi S., S.H., M.H. langsung menorehkan kesan mendalam. Usai resmi menjalani Serah Terima Jabatan (Sertijab), AKP Rudi tanpa banyak seremonial memilih melangkah dengan hati, menggelar doa bersama dan memberikan santunan kepada anak-anak yatim, Kamis (15/01/2026). Kegiatan yang berlangsung penuh […]

Continue Reading

Putri Zulkifli Hasan Bersama Hi.Tedi Kurniawan Dukung Tanggamus Menuju Pasar Global

Tanggamus (Medinas_News) — Upaya mendorong kebangkitan ekonomi kerakyatan dan memajukan petani kopi Lampung kembali ditunjukkan oleh Anggota DPR RI Putri Zulkifli Hasan. Bersama Wakil Bupati Tanggamus Agus Suranto, Putri menyerahkan bantuan perlengkapan usaha kopi kepada Kelompok Usaha Bersama (KUB) Putra Langit sekaligus bantuan peralatan pengelolaan sampah kepada Karang Taruna, yang dipusatkan di rumah Ketua KUB […]

Continue Reading

Ketua DPC AWPI Lampung Barat Tegaskan Pentingnya Loyalitas Anggota dan Sinergi Dengan Stakeholder

Lampung Barat (MDS_News)  Ketua Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Wartawan Profesional Indonesia (DPC AWPI) Kabupaten Lampung Barat menegaskan pentingnya membangun dan menjaga loyalitas seluruh anggota serta memperkuat sinergi dengan berbagai pemangku kepentingan, baik dari unsur pemerintah maupun pihak swasta. Penegasan tersebut disampaikan dalam pertemuan internal AWPI yang berlangsung di kantor baru DPC AWPI Lampung Barat yang […]

Continue Reading