Kendalikan dan Kurangi Dampak Inflasi, Bupati Dendi Gelar Pangan Murah

Pesawaran (MDSNews) — Pemerintah Kabupaten Pesawaran melakukan Kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) di Halaman Kantor Kecamatan Punduh Pedada kabupaten setempat. Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona mengatakan GPM ini guna mengendalikan dan mengurangi dampak inflasi sekaligus sebagai bagian dari upaya stabilisasi pasokan dan harga pangan. Selain itu, GPM juga bertujuan untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan […]

Continue Reading

Bupati Dendi Datangi Lokasi Tanah Longsor dan Banjir di Teluk Pandan

Pesawaran (MDSNews) — Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona mendatangi lokasi tanah longsor dan banjir yang merendam rumah warga di Desa Sukajaya Lempasing Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran.   Peristiwa tanah longsor dan banjir yang merendam 10 rumah warga tersebut disebabkan hujan lebat yang terjadi di Kabupaten Pesawaran sejak sore hari hingga malam pada Senin (11/3/2024).   […]

Continue Reading

Kabupaten Pesawaran Gelar Musrenbang Tahun 2024 : Bupati Dendi Minta Pembangunan Merata.

Pesawaran (MDSNews) — Esensi dari Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) adalah menentukan yang terpenting dari yang paling penting dalam konteks merencanakan arah pembangunan Kabupaten Pesawaran ke depan. Hal itu disampaikan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat menggelar Musrenbang Kabupaten Pesawaran Tahun 2024 bersama jajaran Pemerintah Provinsi Lampung dan Forkopimda Kabupaten Pesawaran di Aula Rumah Dinas Bupati Pesawaran, […]

Continue Reading

Sukses Raih 7 Kursi DPRD, Rico Siap Tarung Pilkada Pesawaran 2024

Pesawaran (MDSNews) — Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Pesawaran, Achmad Rico Julian sukses membawa perahu Partai Gerindra dengan suara tertinggi dalam Pileg pada Pemilu 2024. Meski diusianya yang genap 36 tahun, namun semangat dan perjuangannya dalam memimpin Partai Gerindra Kabupaten Pesawaran berhasil mendongkrak tujuh kursi yang tersebar di Kabupaten Pesawaran. Sosok milenial Achmad Rico Julian […]

Continue Reading

Pesawaran Bebas Frambusia, Bupati Terima Sertifikat Kemenkes RI

Pesawaran (MDSNews) — Kabupaten Pesawaran dinyatakan sebagai wilayah bebas penyakit frambusia oleh Kementerian Kesehatan RI. Hal itu dibuktikan dengan diterimanya sertifikat bebas Frambusia kepada Pemerintah Kabupaten Pesawaran. Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona menerima sertifikat tersebut dari Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin pada peringatan hari Neglected Tropical Diseases (NTDs) sedunia di Puri Agung Convention Hotel Grand […]

Continue Reading

Dinkes Pesawaran Dirikan Posko Kesehatan di Desa Bunut Way Ratai.

  Pesawaran (MDSNews) — Guna menjamin kesehatan para korban banjir, Dinas Kesehatan Kabupaten Pesawaran, mendirikan dua posko kesehatan di lokasi banjir Desa Bunut Kecamatan Way Ratai, kabupaten setempat. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Pesawaran Dr. Media Apriliana mengatakan, pihaknya telah menyiapkan petugas kesehatan yang siaga di lokasi dan juga peralatan lainnya. “Selain petugas, kita juga menyiapkan […]

Continue Reading

Musrenbangcam, Bupati Dendi: Jangan Pernah Lelah Usulkan Pembangunan

Pesawaran (MDSNews) — Dokumentasi dan usulan-usulan yang diberikan oleh desa melalui kecamatan menjadi pondasi di dalam merencanakan sebuah Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di tahun berikutnya. Demikian dikatakan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat memimpin Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Kecamatan Kedondong dan Kecamatan Way Khilau di Balai Adat Kedondong, Senin (04/03/24). Dendi menekankan agar […]

Continue Reading

Gerak Cepat, Bupati Dendi Segera Bangun Tanggul Jebol di Way Ratai

Pesawaran (MDSNews) — Pemerintah Kabupaten Pesawaran bersama Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung (BBWS – MS)  akan membangun kembali tanggul dari Desa Wates sampai ke Padang Cermin. Hal itu diungkapkan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat meninjau wilayah yang terdampak banjir di Dusun Hayam Desa Bunut Kecamatan Way Ratai Kabupaten Pesawaran, Minggu (3/3/2024). Bupati Dendi juga […]

Continue Reading

Pemkab Gandeng Bank BJB Gelar Pesawaran Investment Promotion

Pesawaran (MDSNews) — Pesawaran memiliki cita-cita menjadi sebuah kabupaten yang semakin maju sejahtera dengan masyarakat yang produktif. Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona mengatakan, Pemerintah Daerah Kabupaten Pesawaran saat ini terus bergiat melakukan pembangunan berbasis inovasi untuk meningkatkan daya saing daerah. “Pemkab Pesawaran berkerjasama dengan PT Bank Pembangunan Daerah (BPD) Jawa Barat Dan Banten (BJB), Tbk. Cabang […]

Continue Reading

Bupati Dendi dan Baznas Pesawaran Dianugerahi Baznas Award 2024

Lampung (MDSNews) — Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona dianugerahi penghargaan oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) pada Penganugerahan Baznas Award 2024 di Hotel Bidakara Jakarta. Turut menyaksikan Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas dalam pemberian penghargaan yang diserahkan Ketua Baznas RI KH. Noor Achmad kepada Bupati Pesawaran sebagai kepala daerah pendukung pengelolaan zakat terbaik. Bupati Pesawaran […]

Continue Reading