Pemkab Pringsewu Gelar Operasi Pasar Bersubsidi
PRINGSEWU (MDSnews) – Guna mengendalikan laju inflasi serta menjaga ketersediaan sekaligus membantu masyarakat memperoleh bahan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau, Pemerintah Kabupaten Pringsewu menggelar Operasi Pasar (OP) Bersubsidi di halaman pendopo kabupaten setempat, Selasa (22/10/2024). Berbagai kebutuhan pokok yang sangat dibutuhkan masyarakat dijual dengan harga di bawah rata-rata harga pasaran, seperti beras premium ukuran 5 […]
Continue Reading