Pj.Bupati Pringsewu Tinjau Budidaya Pertanian Hydroponic di Pekon Margosari

PRINGSEWU (MDSnews) – Pj.Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan meninjau budi daya pertanian hydroponic di Pekon Margosari, Kecamatan Pagelaran Utara, Rabu (24/7/2024). Budi daya pertanian dengan sistem hydroponic milik Sugito ini antara lain menghasilkan sayur mayur seperti selada dan seledri, serta buah melon. Pj.Bupati Pringsewu didampingi sejumlah pejabat pejabat pemkab sangat mengapresiasi dan mendukung usaha yang dilakukan […]

Continue Reading

TMMD Ke-121 Kodim 0424/Tanggamus di Kabupaten Pringsewu Resmi Dibuka

Pringsewu (MDSNews) — Kegiatan TMMD ke-121 Kodim 0424 Tanggamus menggelar upacara pembukaan TMMD ke-121, di Lapangan Pekon Fajar Mulya, Kecamatan Pagelaran Utara. Rabu, (24/7/2024). Karya Bhakti TNI Kodim 0424/ Tanggamus yang dimulai mengusung tema, Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah, yang mengutamakan spirit persatuan dan kesatuan, gotong royong, serta pemberdayaan masyarakat. Pada kegiatan […]

Continue Reading

TMMD di Pekon Fajar Mulia Dibuka Dan Diresmikan oleh Pj. Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan

PRINGSEWU (MDSnews) – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-121 di Pekon Fajar Mulia, Kabupaten Pringsewu, resmi dibuka hari ini oleh Penjabat (Pj) Bupati Pringsewu, Dr. Marindo Kurniawan ST.,MM, Program TMMD kali ini mengusung tema “Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan Wilayah.” Rabu, (24/07/24). Kegiatan ini dihadiri oleh Dandim 0424/Tgm Letkol Inf. Vicky Heru Harsanto, S.I.P,.M.Si., […]

Continue Reading

Pj Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan Membuka Rapat Kerja Daerah I DPD – APKARI Propinsi Lampung

PRINGSEWU (MDSnews) – Penjabat (Pj) Bupati Pringsewu, Dr. Marindo Kurniawan, ST., MM, secara resmi membuka Rapat Kerja Daerah I Dewan Pimpinan Daerah Asosiasi Pemadam Kebakaran Indonesia (DPD – APKARI) Propinsi Lampung. Acara ini dilangsungkan di Aula Utama Pemerintah Kabupaten Pringsewu dan dihadiri oleh seluruh perwakilan Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung, Selasa (23/07/2024). Hadir DPP APKARI Pusat Nana […]

Continue Reading

Pj.Bupati Pringsewu Buka Workshop Peningkatan Inovasi Daerah

PRINGSEWU (MDSnews) – Pj.Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan membuka Workshop Penguatan Inovasi Daerah Kabupaten Pringsewu 2024 di Urban Azana Hotel, Pringsewu Utara, Selasa (23/7/2024). Menghadirkan narasumber dari Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri Kemendagri, workshop diikuti peserta dari seluruh perangkat daerah, kecamatan, sekolah, RSUD dan puskesmas se-Kabupaten Pringsewu. Pj.Bupati Pringsewu dalam sambutannya mengatakan terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor […]

Continue Reading

Tasyakuran Hari Bhakti Adhyaksa, Penjabat Bupati Pringsewu Potong Tumpeng

PRINGSEWU (MDSnews) – Tasyakuran HUT ke-64 Kejaksaan Republik Indonesia atau dikenal sebagai Hari Bhakti Adhyaksa 2024 digelar secara sederhana, yakni berupa prosesi pemotongan tumpeng oleh Penjabat Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan, untuk selanjutnya diberikan kepada Kepala Kejaksaan Negeri Pringsewu Raden Wisnu Bagus Wicaksono. Acara tasyakuran HUT ke-64 Kejaksaan RI atau Hari Bhakti Adhyaksa 2024 yang mengusung […]

Continue Reading

Pj Bupati Pringsewu Sampaikan Rancangan Perubahan KUA-PPAS 2024

PRINGSEWU (MDSnews) – Pj.Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan menyampaikan Rancangan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Kabupaten Pringsewu 2024, melalui Rapat Paripurna DPRD setempat, Senin (22/7/2024). Disampaikan Pj.Bupati Pringsewu pada Rapat Paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Pringsewu Suherman, Anggaran Pendapatan pada APBD murni 2024 adalah sebesar Rp 1,228 trilyun, bertambah menjadi Rp […]

Continue Reading

Pelaku Tak Terima Disapa, Lukai Pasutri Hingga Tewas

Tanggamus (MDSNews) -– Warga Masyarakat Pekon Tanjung Kemala, Kecamatan Pugung, Kabupaten Tanggamus, digegerkan Pasca pembunuhan brutal yang menimpa pasangan suami istri (Pasutri) Halimi Hasan dan Siti Kholijah. Insiden mengerikan ini mengakibatkan kedua korban kehilangan nyawa, Jumat (19/07/ 2024 ) pagi, Menurut keterangan salah satu warga Tanjung Kemala yang juga merupakan tetangga korban, peristiwa berdarah ini […]

Continue Reading

Kapolres Pringsewu Ajak Warga Tertib Berlalulintas dan Sukseskan Pemilukada 2024

Pringsewu (MDSNews) — Polres Pringsewu mengajak masyarakat melaksanakan Pemilukada tahun 2024 dengan riang gembira, menjauhi potensi konflik antar warga demi terlaksananya pesta demokrasi yang adil, jujur, dan damai. Hal ini disampaikan langsung oleh Kapolres Pringsewu AKBP Benny Prasetya saat memimpin program serap aspirasi masyarakat bertajuk “Jumat Curhat” di Balai Pekon Bumi Ayu, Pringsewu pada Jumat […]

Continue Reading

Satgas Operasi Patuh Polres Pringsewu Gencarkan Kampanye Keselamatan Lalu Lintas

Pringsewu (MDSNews) – Satgas Operasi Patuh Krakatau 2024 Polres Pringsewu semakin mengintensifkan upayanya dalam mengkampanyekan keselamatan berlalu lintas kepada berbagai kelompok masyarakat. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas guna menekan angka kecelakaan di wilayah Pringsewu. Operasi Patuh Krakatau 2024 ini melibatkan berbagai elemen masyarakat, mulai dari pelajar, pekerja, hingga […]

Continue Reading