Kejari Pringsewu Hentikan Penuntutan Dua Perkara Melalui Restorative Justice

Pringsewu, (MDSNews)– Kejaksaan Negeri (Kejari) Pringsewu kembali menunjukkan komitmennya dalam mewujudkan penegakan hukum yang humanis dengan mengedepankan prinsip keadilan restoratif. Pada Senin (8/9/2025) dan Selasa (9/9/2025), Kejari Pringsewu menghentikan penuntutan terhadap dua perkara pidana setelah para pihak sepakat berdamai secara sukarela tanpa adanya paksaan. Dua perkara tersebut yakni kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) dan […]

Continue Reading

Pengurus APDESI Kabupaten Pringsewu Diduga Tahan Tunggakan Pembayaran Media

Pringsewu (MDSNews) – Dugaan penyimpangan kembali mencuat di tubuh DPC APDESI Kabupaten Pringsewu. Pasalnya, hingga September 2025, pembayaran kerja sama berlangganan media tahun 2024 yang berasal dari anggaran pekon belum juga terselesaikan. Berdasarkan penelusuran, sekitar 120 dari 126 pekon di Kabupaten Pringsewu telah menganggarkan dana Rp35 juta hingga Rp60 juta melalui APBDes 2024. Dana tersebut […]

Continue Reading

Lulus Tes Perangkat Pekon Podomoro, Anak Kepala Pekon Diduga Kecipratan “Privilegi” Warga Curiga Ada Permainan dan Kebocoran Soal Seleksi

Pringsewu (MDSNews) – Seleksi perangkat Pekon Podomoro, Kecamatan Pringsewu, kembali menuai sorotan. Dari dua peserta yang ikut tes tahap 2, hanya M. Ali Farhan Salis yang dinyatakan lulus dengan nilai 540, sementara Intan Belinda Cahyani gagal dengan nilai 430. Yang membuat publik mencurigai, peserta yang lolos ternyata adalah anak dari Kepala Pekon Podomoro. Kondisi ini […]

Continue Reading

Bupati Pringsewu Hadiri Pemberian Penghargaan Kejuaraan Panahan D’Klangenan 4 

Pringsewu (MDSNews) – Bupati Pringsewu Riyanto Pamungkas menghadiri upacara pemberian penghargaan Kejuaraan Panahan D’Klangenan 4 Piala Bupati Pringsewu 2025 di Lapangan IMBOS, Pekon Margakaya, Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu, Minggu (7/9/2025) petang. Bupati Pringsewu, pada kegiatan yang dihadiri jajaran pemerintah daerah serta KORMI setempat mengapresiasi digelarnya event dua tahunan tersebut, karena tidak hanya menjadi media silaturahmi […]

Continue Reading

Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan Kepada Keluarga ABK Korban Kapal Tenggelam 

Pringsewu (MDSNews) — Bupati Pringsewu H.Riyanto Pamungkas menyerahkan bantuan kepada keluarga ahli waris Kasbani (58), warga Pekon Sukoharum, Kecamatan Adiluwih, Kabupaten Pringsewu, Rabu (3/9/2025). Kasbani berprofesi sebagai Anak Buah Kapal (ABK) yang meninggal dunia, akibat kapal tempatnya bekerja mengalami kecelakaan, terbalik dan tenggelam di perairan Pulau Tegal Mas, Pesawaran, beberapa waktu lalu. Bantuan uang senilai […]

Continue Reading

Pasca Kebakaran Di Keputran, Pemkab Pringsewu Bergerak Cepat Berikan Bantuan 

Pringsewu (MDSNews) – Pasca terjadinya kebakaran rumah milik Mbah Kasiran (65), warga Pekon Keputran, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Pringsewu, yang terjadi pada Kamis (28/8/2025) pagi, yang disebabkan anak sang pemilik rumah yang mengalami gangguan mental, pemerintah daerah setempat langsung bergerak cepat memberikan bantuan. Bupati Pringsewu diwakili Kepala Dinas Sosial Debi Hardian dan Kepala Pelaksana BPBD Nang […]

Continue Reading

Satnarkoba Pringsewu Gagalkan Peredaran Sabu, Kurir Ditangkap Bawa 9,59 Gram Barang Bukti

Pringsewu, (MDSNews) – Komitmen Polres Pringsewu dalam menekan peredaran narkotika kembali dibuktikan. Setelah sebelumnya berhasil mengungkap kasus produksi tembakau sintetis yang dikendalikan sepasang kekasih di sebuah rumah kos di Pringsewu, kali ini Satuan Reserse Narkoba kembali mencetak keberhasilan dengan menggagalkan peredaran sabu di jalur distribusi antarwilayah. Seorang pria berinisial AS (35), warga Pekon Waringinsari Timur, […]

Continue Reading

Resmi Jadi ASN, PPPK Sekretariat Daerah Pringsewu Gelar Tasyakuran

Pringsewu (MDSNews) – Sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWT atas kelulusan serta pengangkatan sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN), para Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Pringsewu Provinsi Lampung mengadakan acara tasyakuran di Aula Utama Pemkab Pringsewu, Selasa (26/8/2025). Wakil Bupati Pringsewu Umi Laila yang hadir pada kesempatan tersebut […]

Continue Reading

Pemkab Pringsewu Gelar Lomba Bercerita 

Pringsewu (MDSNews) – Pemkab Pringsewu melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan setempat menggelar Lomba Bercerita bagi siswa-siswi Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI). Kegiatan bertema ‘Tingkatkan Budaya Baca Anak dengan Bertutur’ ini dibuka oleh Wakil Bupati Pringsewu Hj. Umi Laila, S.Ag. di Hotel Regency, Gadingrejo, Pringsewu, Kamis (21/08/2025). Wabup Pringsewu Hj. Umi Laila, S.Ag. mengatakan […]

Continue Reading

Seleksi Perangkat Pekon Podomoro, Peserta Jalani Tes Tulis, Wawancara, dan Komputer

Pringsewu (MDSNews) – Panitia penjaringan dan penyaringan perangkat Pekon Podomoro, Kecamatan Pringsewu, melaksanakan rangkaian tes seleksi bagi para peserta, Kamis (21/8/2025). Kegiatan berlangsung di Balai Pekon dan ruang PKK dengan agenda mulai dari tes tulis, wawancara, hingga tes komputer. Berdasarkan rundown kegiatan, proses seleksi dimulai pukul 09.00 WIB dengan persiapan tes tulis. Tes tulis berlangsung […]

Continue Reading