33 Pocil Binaan Polres Siap Ikuti Lomba Tingkat Provinsi
Pringsewu (MDSnews) – Berbagai persiapan terus dilakuan anggota Polisi Cilik (Pocil) Polres Pringsewu dalam mengikuti lomba Pocil tingkat Provinsi Lampung. Mereka melakukan latihan PBB dan gerakan pengaturan lalu lintas untuk ditampilkan di hadapan dewan juri pada perlombaan Polisi Cilik yang akan digelar pada September mendatang. Para anggota Polisi Cilik tersebut merupakan perwakilan dari beberapa Sekolah […]
Continue Reading