AKBP Rio Cahyowidi, Ganjar Penghargaan Keberanian Okta Apriyanto
Pringsewu (MDSnews) – Kapolres Pringsewu Lampung AKBP Rio Cahyowidi berikan penghargaan kepada salah satu warga atas keberanian melawan dan melumpuhkan pelaku kejahatan di wilayah hukum Polres Pringsewu Lampung. Seorang pemuda bernama Okta Apriyanto (18) warga Pekon Wonosari, Gadingrejo, Pringsewu, Lampung, Okta diganjar penghargaan oleh Kapolres Pringsewu atas keberanian nya. Penghargaan diberikan ditengah-tengah acara tasyakuran puncak […]
Continue Reading