Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dampingi Menko Agus Harimurti Yudhoyono dalam Acara Fun Run di Bandar Lampung
BANDARLAMPUNG – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal mendampingi Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan RI Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dalam kegiatan Fun Run di Bandar Lampung, Selasa Pagi (14/10/2025). Kehadiran Menko AHY tidak saja terkait acara itu, tetapi juga upaya melakukan kolaborasi lintas sektor dalam pembangunan infrastruktur nasional, termasuk di Provinsi Lampung yang menjadi gerbang utama […]
Continue Reading