Ujian Nyali Inspektur Baru Tanggamus: Audit Dana Korpri Rp50 Juta per Bulan atau Tunduk pada Ketua Korpri yang Juga Sekda
Tanggamus (Medinas_News) — Senin, 26 Januari 2026. Pelantikan tiga Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) atau setingkat Eselon II di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tanggamus tak lagi dibaca sebagai seremoni rutin. Salah satu jabatan justru langsung berubah menjadi kursi panas penuh tekanan: Inspektur Inspektorat Kabupaten Tanggamus, yang kini resmi dijabat Drs. Suhendar Zuber, M.Si. Sejak hari pertama, […]
Continue Reading