Gugus Tugas COVID-19 Pemkab Lampung Selatan Spraying Disinfektan Di Jati Agung

LAMPUNG SELATAN (MDSnews) –Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan, melalui Gugus Tugas Covid 19 yang dikomandoi Dinas Perhubungan (Dishub) setempat, kembali melakukan kegiatan terpadu pencegahan penyebaran virus corona. Kali ini, kegiatan dilakukan di Jalan Raya Karang Anyar, Kecamatan Jati Agung, pada Kamis (9/4/2020). Langkah itu sebagai antisipasi lanjutan dalam rangka memutus mata rantai penyebaran virus korona […]

Continue Reading