Kapolsek Sekincau Berikan Bingkisan Kepada Masyarakat Ronda Malam
Lampung Barat (MDSnews)- Kapolsek Sekincau bersama anggotanya tingkatkan Patroli pada malam hari di wilayah hukumnya guna mengantisipasi kejadian yang tidak di inginkan.Kamis (23/1). Dalam patroli tersebut kapolsek juga menyambangi masyarakat yang sedang melaksanakan ronda malam dan memberikan bingkisan berupa Indomie kepada masyarakat yang melaksanakan ronda malam di Pos Kamling Pekon Mekar Sari, Kecamatan Pagar dewa […]
Continue Reading