Ketua SMSI Lampura Ardiansyah, Mengecam Tindakan Kriminalisasi Terhadap Wartawan 

Lampung Utara (MDSnews) – Ketua Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Lampung Utara (Kab. Lampura) mengecam keras sikap arogansi yang ditunjukkan Ketua Panitia Bupati Cup, Juanda Basri, terhadap kontributor Stasiun Televisi Swasta Nasional (Indosiar), Ardi Yohaba. “Peristiwa itu terindikasi kuat mengandung unsur kriminalisasi atas kerja jurnalistik wartawan tersebut sangatlah tidak elok,” kata Ketua SMSI Kab. […]

Continue Reading