Reserse Rasa Baru, Satresnarkoba Tandatangani Komitmen Integritas

Tanggamus ( MDSnews) — Penyidik Pembantu Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tanggamus melaksanakan penandatanganan komitmen integritas penyidikan di halaman kantornya, Senin (21/1) siang. Penandatanganan dipimpin langsung Kasatresnarkoba Iptu Anton Saputra, SH. MH dan dilaksanakan oleh Kaur Binops (KBO) Satresnarkoba Ipda Jumbadio serta 8 penyidik pembantu satuan tersebut. Komitmen integritas terdiri dari 5 point meliputi menjunjung […]

Continue Reading