Dibantu Warga, Dua Remaja Jambret Dibekuk Polsek Talang Padang

TANGGAMUS (MDSnews)— Dua remaja berinsial JR (18) dan RY (15) diamankan unit Reskrim Polsek Talang Padang Polres Tanggamus dibantu warga, kedua remaja yang beralamat di Kecamatan Talang Padang itu dipersangkakan pencurian dengan kekerasan (Curas) modus Jambret terhadap korbannya PA (17) pelajar juga warga Talang Padang, Rabu (11/9/19) dinihari. Kapolsek Talang Padang Polres Tanggamus Iptu Khairul Yassin Ariga, S.Kom […]

Continue Reading

Pekon Simpang Kanan  Produktif Dalam Pembangunan Demi Kesejahteraan Masyarakat

TANGGAMUS (MDSnews)- Kinerja dari pemerintahan pekon tentunya mempunyai definisi produktif tersendiri yang sifatnya untuk meningkatkan program pembangunan lebih baik lagi dari sebelumnya. Produktif adalah suatu sikap yang ingin terus berkarya atau menghasilkan sesuatu hal yang bermanfaat bagi pekon dan terutama bagi masyarakat, baik dibidang pembangunan maupun pemberdayaan. Sifat yang produktif adalah sifat yang tidak pernah berhenti […]

Continue Reading

Hj. Jupri :  Penggunaan Dana Desa 2019 Di Harapkan Dapat Memberikan  Manfaat Bagi Masyarakat 

Pringsewu (MDSnews) –Penggunaan atau pengalokasian Dana Desa 2019 sesuai Undang-Undang Desa telah menempatkan desa sebagai ujung tombak pembangunan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. Desa diberikan kewenangan dan sumber dana yang memadai agar dapat mengelola potensi yang dimilikinya guna meningkatkan ekonomi dan kesejahtraan masyarakat.  . Setiap tahunnya Pemerintah Pusat telah mengucurkan Dana Desa (DD) yang cukup besar untuk […]

Continue Reading

Kompol Basuki Ismanto Berikan Materi Bela Negara di Kampus DCC Pringsewu

TANGGAMUS (MDSnews)- Sebanyak 70 orang mahasiswa baru AMIK Dian Cipta Cendekia (DCC) melaksanakan kegiatan pengenalan kehidupan kampus mahasiswa baru (PKK MB) Tahun 2019, mendapatkan materi tambahan yakni materi Bela Negara, dihadapan 70 mahasiswa, Kapolsek Pringsewu Kota Komisaris Polisi (Kompol) Basuki Ismanto, SH. MH, selaku Nara sumber:(pemateri) memberikan materi kehidupan berbangsa, bernegara dan bela negara kepada mahasiswa […]

Continue Reading

Kusno : Terapkan Visi Misi Program Nawacita, Demi Kesejahteraan Masyarakat

Tanggamus (MDSnews) — Dana Desa Tahun 2019, yang di luncurkan pemerintah pusat dan kebupaten, merupakan, Perhatian Pemerintah Pusat terhadap pembangunan di daerah, yang semakin diperkuat, dengan adanya Dana Desa yang dibagikan ke seluruh desa di Indonesia. Dana Desa tersebut terus dioptimalkan penyerapannya, begitu pun Penggunaan Dana Desa sehingga dapat meminimalisir adanya penyelewengan. Melalui Permen No. 16 […]

Continue Reading

Pekon Sumbermulyo Fokus   Bangun Balai Kemasyarakatan 

Tanggamus (MDSnews)—- Pekon Sumbermulyo Kecamatan Sumberejo, Kabupaten Tanggamus Lampung, berdiri/menjadi Pekon Definitif pada Tahun 1971, yang sebelumnya termasuk wilayah Pekon Sumberejo yang pada waktu itu bernama Dusun Kebon Baru, atas inisiatif dan desakan tokoh – tokoh masyarakat yang berdomisili di Dusun Kebon Baru (sekarang Pekon Sumbermulyo), maka pada tanggal 03 Juli 1971 yang pada waktu itu […]

Continue Reading

Razia Ops Patuh Satlantas Polres  Tilang 79 Pelanggaran dan Tahan 4 Sepeda Motor

TANGGAMUS(MDSnews)—Satuan Lalulintas Polres Tanggamus memberikan 79 tindak pelanggaran (tilang) di Operasi Patuh Krakatau 2019 di Kota Agung dan Pringsewu.  Menurut Kasat Lantas Polres Tanggamus AKP Yuniarta SH, operasi dilaksanakan pada Sabtu (7/9/2019) di Jalinbar ruas Pekon Terbaya, Kecamatan Kota Agung. Dan di ruas Pekon Ganjaran, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Pringsewu “Untuk di Kota Agung kami menerbitkan […]

Continue Reading

Wabup Dr Fauzi Ramah Tamah Dengan Pengurus Karang Taruna, Camat Dan Kepala Pekon

PRINGSEWU (MDSnews)—- Wakil Bupati Pringsewu Dr.H.Fauzi melakukan pertemuan silaturahim dan ramah tamah dengan jajaran pengurus Karang Taruna Kabupaten Pringsewu di kediaman Wakil Bupati Pringsewu di Kelurahan Pringsewu Barat, Kecamatan Pringsewu, Selasa (3/9/19). . Selain itu, acara yang mengetengahkan success story dari beberapa tokoh ini juga dihadiri beberapa kepala OPD, para camat dan lurah serta sejumlah kepala […]

Continue Reading

Purwanto S. Kom :  Membangun Daerah Pinggiran Sesuai Visi Misi Program Nawacita 

 Tanggamus (MDSnews) — Pekon Tegal binangun Kecamatan Sumberejo berdiri, menjadi Desa Definitif  pada tahun 1969, yang sebelumnya termasuk wilayah Desa Sumberejo  yang pada waktu itu bernama Dusun  Sumberejo III. Atas inisiatif dan desakan tokoh-tokoh masyarakat yang berdomisili di Dusun Sumberejo III, sekarang Pekon Tegalbinangun maka pada bulan Tanggal 05 Januari 1969 yang pada waktu itu dipimpin […]

Continue Reading

15 Kadis Pertanian Ikuti Rakor Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Lampung

PRINGSEWU (MDSnews)–Kabupaten Pringsewu menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi (Rakor) Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Lampung. Kegiatan yang digelar di ballroom Hotel Urban Style by Front One Pringsewu, Rabu (4/9/19) ini diikuti para kadis pertanian dari 15 kabupaten/kota se Provinsi Lampung. . Rakor Tanaman Pangan dan Hortikultura dibuka Wakil Bupati Pringsewu Dr.H.Fauzi, didampingi Kadis Tanaman Pangan […]

Continue Reading