Polsek Jabung Laksanakan Kegiatan Warung Kamtibmas dan Jumat Curhat
Lampung Timur (MDSnews) – Polsek Jabung, Polres Lampung Timur, Pada hari Jumat (07/07/23), Kembali melaksanakan kegiatan Warung Kamtibmas dan Jumat Curhat, kali ini Kegiatan berada di Masjid Al-Jihad, Desa Negara Batin, Kecamatan Jabung, Kabupaten Lampung Timur. Kegiatan Warung Kamtibmas di pimpin langsung oleh Kapolsek Jabung AKP Rudi S. S.H.,M.H. yang di dampingi Camat Jabung Abu […]
Continue Reading